Semangat Semester Ganjil 2014


8 September 2014
Setelah beberapa bulan liburan sekarang sudah mulai semester baru
pengalaman pengalaman semester lalu bisa dijadikan pelajaran yang berharga.
Kenapa aku bilang begini? ya karena semester lalu ada hal yang membuatku kecewa,
Pertama yaitu IP
(bagi yang belum tau IP itu Index Prestasi, sama kayak nilai lah untuk rapor)-ku 2 semester yang lalu menurun turunnya bukan lewat tangga, tapi langsung loncat dari 3.52 langsung ke 2.89 trus turun lagi 1.81, Astaghfirullahaladzim, aku memang tak dimarahi sama ortu, karna aku belum kasi tau ortu tentang semua nilaiku, kalau mereka tau mungkin mereka kecewa :( hiks hiks TT_TT. Insyaallah semester depan aku mau serius, ya serius kuliahnya lah karna semester ini ada yang menarik hehe :) itu lah yang mau aku kasi tau hal yang kedua.

Kedua yaitu semester lalu aku masih sendiri alias jomblo mungkin karna itu juga kali ya yang buat nilai nilaiku lemah karna ga ada semangat,, cieeee.
Nah semester ini mungkin aku bisa lebih semangat karna aku udah punya pacaaaaaaar yeeeey, ya aku harap dengan adanya si Do'i aku jadi lebih semangat kuliah.

Selama liburan banyak hal hal diluar dugaanku,
Aku tampil pertama kali puisi di malam 17 Agustus, memang sih kedengarannya biasa, tapi bagi aku itu luar biasa karna aku udah lama menantikan momen itu, apalagi ditemani sang pacar, beeeh assik kali lah malam itu.

Ya mungkin itu biasa bagi kalian, kalian tau?? aku baru pertama pacaran, makanya aku merasa hal itu luar biasa, setelah lama sendiri akhirnya ada juga yang menemani, cieeeee. :p

Ini sedikit puisi buatnya

"
Setelah sekian lama Kapal Hati berlayar
Akhirnya Sang Nahkoda memutuskan 
Untuk singgah disebuah Pulau Hati
Pulau indah tempat kebahagiaan berada
Pulau dimana kehidupan baru terbentuk
Pulau yang membuatku ingat akan rumah
Karna semua kebahagiaan berada

Pelabuhan Cinta - Prima Eko Putra
"

Oke kawan kawan, sampai disini dulu pembahasan kita aku harap the reader (pembaca) juga punya semangat baru untuk semester ini dan semester depan

Quote : "Kita sendiri lah yang bisa menentukan masa depan kita, walaupun banyak saran dan masukan saring dan fikirkan semuanya dan lakukan yang terbaik"

See U :* 
By Blank

No comments:

Post a Comment